Selasa, 08 September 2015

Ulasan Bahayakah Minum Kopi bagi Ibu Hamil Menyusui??

Apakah terdapat bahaya minum kopi bagi wanita hamil? Ada sebuah anggapan bahwa minum kopi sudah menjadi tradisi dalam keseharian manusia, baik itu dilakukan di pagi hari maupun di malam hari. Minum kopi telah menjadi kebutuhan yang tanpa disadari telah menjadi aktivitas rutin dalam sebuah komunitas. Penelitian di Amerika menunjukkan bahwa sekitar 80 % penduduk AS mengkonsumsi kopi dengan kandungan kafein sekitar 80 - 130 mg. Meskipun banyak yang mengkonsumsi namun tidak sedikit dari ahli kesehatan yang memperingatkan resiko kesehatan yang diakibatkan oleh kafein yang dikonsumsi secara berlebihan.

Konsumen kopi mengalami pertumbuhan signifikan, hal ini terukti dari banyaknya kopi yang telah diperdagangkan di dunia bahkan dikatakan berada diposisi kedua setelah perdagangan minyak bumi. Beberapa tahun terakhir, banyak berita yang memuat bahwa kafein kopi dituding menjadi penyebab gangguan pencernaan kanker. Anehnya, sebagian besar pemberitaan tersebut ditujukan untuk perempuan.

Bolehkah ibu Hamil Minum Kopi

Beberapa dokter melarang wanita hamil untuk mengkonsumsi kopi karena berakibat terhadap kesehatan janin. Dalam sebuah penelitian dijelaskan bahwa terdapat sebuah resiko kesehatan bagi perempuan yang mengkonsumsi kopi dalam jumlah besar. Namun terdaftar fakta lain yang menarik untuk dikaji, Kopi mengurangi beberapa resiko beberapa penyakit pada wanita, seperti kanker kandung kemih. Penelitian baru tersebut mengungkapkan bahwa kopi sebenarnya bermanfaat untuk kesehatan seseorang. Sebagai contoh, efek diuretik kopi telah membuktikan bahwa itu mengurangi resiko kanker kandung kemih pada perokok, dan minum kopi secara teratur juga mengurangi timbulnya penyakit Parkinson.

Alasan mengapa kopi telah ditempatkan sebagai minuman yang memiliki resiko tinggi didasarkan pada kenyataan bahwa dari semua minuman yang mengandung kafein, kopi memiliki jumlah konsentrasi tertinggi. Selain itu, beberapa dokter wanita hamil menyarankan untuk berhati-hati dan menghindari minuman berkafein ketika mengandung. Sayangya karena ada beberapa fakta yang menunjukkan manfaat dan resiko sebuah kopi, maka wanita cenderung tidak percaya terhadap kegunaan kopi bagi kesehatan. Meskipun tidak ada bukti risiko kesehatan serius, kebanyakan wanita hamil mengambil langkah antisipasti terhadap masalah yang tidak diketahui dikemudian hari.

Jadi, apa yang harus dilakukan wanita hamil terhadap dilema di atas? Saran terbaik bagi siapapun yang mangalami hal ini adalah memberikan kepercayaan sepenuhnya ke dokter kandungan. Tanyakan saran terbaik yang harus dilakukan, karena bisa saja seorang dibolehkan atau dilarang untuk mengkonsumsi kopi berdasarkan kondisi kesehatan orang tersebut. 

Beberapa Efek buruk dari Minum Kopi berlebihan Bagi Ibu Hamil


Semua orang tahu bahwa kafein dalam kopi berdampak buruk bagi kesehatan manusia. Di sisi lain, konsumsi kafein di dunia telah meningkat selama beberapa decade terakhir. Selain itu, baru-baru ini, beberapa penelitian telah menemukan bahwa minum kopi memiliki beberapa manfaat. Jika Anda seorang pecandu kopi panas, sangat bermanfaat untuk membaca artikel ini.

Studi terbaru tersebut mengatakan bahwa kopi dapat meningkatkan tekanan darah, namun hanya dalam beberapa menit. Dengan demikian, Anda tidak perlu khawatir tentang hipertensi yang mungkin akan muncul. Yang terbaik yang harus dilakukan adalah menghindari kafein meskipun memiliki tekanan darah tinggi.

Anda mungkin juga pernah mendengar bahwa kopi dapat membantu penurunan berat badan, sayangnya hal ini tidak sesuai dengan anggapan bebera[pa orang tersebut. Kafein memang mempercepat metabolisme untuk beberapa waktu, tetapi dalam studi jangka panjang, orang yang minum kopi tidak memiliki kontrol berat badan lebih baik daripada yang tidak mengkonsumsinya.

Beberapa studi juga menunjukkan bahwa peminum kopi memiliki tulang lebih rapuh. Dengan demikian, bagi peminum kopi disarankan untuk melengkapi dengan suplemen kalsium atau minum kopi dengan menambahkan susu ke dalam adonan kopi tersebut.

Salah satu dampak terburuk kopi sangat berkaitan dengan wanita hamil. Ibu hamil yang sering mengkonsumsi kopi akan berdampak pada bayi yang akan dilahirkan memiliki berat bedan yang rendah, kejadian ini biasa disebut dengan istilah malformasi.

Hingga sekarang Efek buruk maupun manfaat yang terdapat dalam sebuah kopi masih menjadi topik yang hangat diperdebatkan. Terlepas dari semua hal di atas, untuk menjaga kesehatan dan menghindari masalah yang kemungkinan timbul, sebaiknya anda mengurungkan niat mengkonsumsi kopi. Namun jika kebiasaan tersebut susah untuk dihindari, berikut kami jelaskan beberapa tips yang patut anda coba.


Bagi sebagian orang minum kopi telah menjadi bagian dari hidup yang sangat sulit dihindari. Bahkan dibeberapa kota, kedai kopi telah menjadi prioritas utama untuk membicarakan bisnis dan bercengkrama dengan teman. Segelas kopi setelah  bangun pagi, segelas di tempat kerja dan secangkir lagi di malam hari.

Sebagaimana yang kami sebutkan di atas, kafein kopi dapat membantu meningkatkan konsentrasi dan kinerja selain dapat meningkatkan memori. Antioksidan dalam kopi bermanfaat terhadap perlindungan asam urat dan diabetes  yang berakibat pada kanker. Namun apakah mengkonsumsi kopi dengan cara di atas dapat dibenarkan? apakah cara tersebut sehat dilakukan?

Konsumsilah Kopi Organik

Mungkin terlihat aneh dengan perkataan kopi organik, ya begitulah kami menyebutnya. Yang termasuk dari kopi organik adalah kopi yang tidak menggunakan pestisida atau bahan kimia lainnya. Beberapa perena menggunakan bahan kimi untuk  meningkatkan produktivitas sebuah tanaman, bahkan dalam pembuataanya menggunakan tertentu yang tidak cocok bagi kesehatan. Tanamlah pohon kopi disekitar rumah untuk dikonsumsi setiap hari.

Perhatikan Kondisi Tubuh

Kandungan kafein dalam jumlah yang sama dikonsumsi oleh orang yang berbeda dapat menimbulkan dampak yang berbeda pula. Seseorang mungkin minum kopi 3 cangkir dalam sehari namun tidak menumbulkan efek negatife bagi kesehatanya, begitu juga seseorang mungkin minum kopi secangkir dalam sehari namun berdampak bagi kesehatan. Seorang pengidap penyakit jantung, ibu hami, anak-anak, maupun penderita ulkus perlu mengatur asupan kafein untuk menghindari masalah.

Ulasan Bahayakah Minum Kopi bagi Ibu Hamil Menyusui??

Perhatikan Obat yang Dikonsumsi

Beberapa jenis obat bereaksi dengan kafein. Sehingga sangat disarankan untuk berkonsultasi ke dokter maupun apoteker mengenai obat apa saja yang akan bereaksi jika kita mengkonsumsi kafein ataupun kopi. Apakah obat yang kita minum tidak akan bereaksi jika kita minum kopi?


Mungkin kata itu yang menjadi kesimpulan dari tulisan ini. Jangan pernah merasa berada dalam tanduk bahaya sebelum anda menemukan jawaban yang pasti, perlu diklarifikasi lansung ke dokter mengenai apakah kondisi anda memungkinkan untuk minum kopi. Begitu juga dengan pertanyaan, Bahayakah Wanita hamil mengkonsumsi  kopi?

Tidak ada komentar:

Posting Komentar