Manfaat royal jelly untuk kesehatan yang sangat mengagumkan. Royal jelly sudah banyak dikenal di masyarakat luas sebagi salah satu suplemen penambah energi, hal tersebut dikarenakan kandungan nutrisinya yang sangat lengkap. Royal jelly merupakan zat yang dihasilkan oleh lebah pekerja untuk memberi makan larva lebah muda dan lebah Ratu di dalam sarang. Royal jelly memiliki banyak sekali manfaat untuk kesehatan dan dikenal luas sebagai salah satu superfoodyang memiliki banyak kegunaan untuk pengobatan. Royal jelly diketahui dapat mencegah dari berbagai macam penyakit seperti kanker, infeksi dan Alzheimer.
Beberapa kandungan nutrisi dalam Royal Jelly meliputi:
• 29 Asam Amino ( protein )
• Lipid dan asam lemak esensial
• Karbohidrat
• Vitamin B1, B2, B6, B5, C, Niacin, asam folat
• Besi dan Kalsium
• Asetilkolin ( neurotransmitter vital)
Manfaat Royal Jelly untuk kesehatan
- Royal Jelly memiliki sifat antiinflamasi. Untuk mendapatakan manfaat dari royal jelly anda bisa mengkonsumsinya secara langsung atau mencampurnya dengan madu untuk mendapatkan manfaat ganda. Royal jelly merupakan suplemen yang sangat baik bagi mereka yang menderita arthritis. Hal ini diketahui karena royal jelly bekerja untuk merangsang pertumbuhan sel-sel batang otak, sehingga dapat menurunkan resiko penyakit Alzheimer.
- Memiliki sifat antikanker. Sebuah studi yang dilakukan di Jepang dan Kroasia menunjukkan bahwa Royal Jelly mungkin memiliki sifat anti - kanker yang signifikan. Dalam sebuah percobaan para peneliti menyuntikkan sel-sel kanker pada hewan tikus, kemudian tikus tersebut disuntik dengan royal jelly dan hasilnya royal jelly tersebut mampu mengurangi penyebaran kanker secara drastis.
- Baik untuk penderita insomnia. Kandungan nutrisi yang lengkap dalam royal jelly dapat membantu mereka yang menderita insomnia dan gangguan autoimun seperti rematik. Hal tersebut disiyalir dapat meningkatkan libido seksual dan bahkan juga membantu regenerasi pertumbuhan tulang. Royal jelly juga dapat meningkatkan sistem kekebalan tubuh, sehingga efektif dalam memerangi infeksi.
- Meningkatkan kesehatan reproduksi wanita. manfaat sehat Royal jelly diyakini mampu meningkatkan kualitas sel telur bagi kaum wanita, sehingga membantu menambah kesuburan sekaligus meningkatkan kesehatan organ reproduksi secara keseluruhan. Banyak wanita yang telah melaporkan bahwa Royal Jelly dapat membantu mengurangi efek dan gejala PMS karena ia mampu menyeimbangkan dan mengatur kadar hormon dalam tubuh.
- Manfaat royal jelly untuk kulit. Royal jelly dapat digunakan sebagai produk kecantikan baik dikonsumsi ataupun digunakan sebagi lulur. Studi menunjukkan bahwa royal jelly dapat meningkatkan kadar air pada kulit sehingga membantu mengatasi kulit kering.
- Mengatasi Depresi. Royal Jelly memiliki efek menenangkan pada neurotik, Royal jelly bekerja seperti anti-depresan untuk membantu orang dalam mengatasi emosi berlebihan seperti: kesedihan, rasa takut berlebihan, dll Royal Jelly juga memberikan pasokan energi yang melimpah, dan orang yang memiliki lebih banyak energi cenderung berfikir positif.
Manfaat Royal Jelly untuk kesehatan diantaranya :
- Anti-aging
- Membantu mengatur dan menyeimbangkan hormon
- Menstabilkan tekanan darahMeningkatkan Sel otak
- Mengatasi Infeksi pada kulit
- Menurunkan kolesterol
- Memperpanjang umur
- Meningkatkan testosteron
- Membantu mengurangi kanker menyebabkan estrogen
- Menguatkan tulang
- Suplemen penambah energi
- Mengatasi susah tidur
- Mengahalusakn sekaligus mengencangkan kulit
- Meningkatkan jumlah sperma & testosteron
- Meningkatkan kesuburan
- Menjaga kesehatan mata
- Regenerasi pertumbuhan tulang
- Membantu membangun jaringan otot
- Membantu penyembuhan luka
- Melindungi hati
- Meningkatkan kekuatan fisik
- Sebagai Antibakteri
- Mengatasi radang sendi
- Merangsang memori dan fungsi mental
- Mengatasi Depresi dan kecemasan
- Meningkatkan metabolisme
- Meningkatkan Sistem kekebalan
- Mengurangi Efek samping dari Kemoterapi
Manfaat royal jelly untuk kesehatan memang sangat banyak dan luar biasa, seperti halnya produk perlebahan lainnya royal jelly sebaiknya disimpan dalam suhu yang dingin untuk menjaganya tetap segar dan untuk mempertahankan kandungan nutrisinya.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar